Cara Setting Anonytun Video Max Telkomsel Menjadi Kuota Flash
Videomax merupakan paket internet Telkomsel yang cukup populer belakangan ini, selain paket videomax ini cukup murah bahkan videomax ini kerap dijadikan sebagai bonus kuota telkomsel, seiring berjalannya waktu banyak pengguna yang mengubahnya menjadi kuota flash dengan menggunakan bantuan aplikasi internet gratis. Contohnya seperti KPN Tunnel Ultimate, HTTP Injector, Tweakware serta yang akan kita bahas Anonytun.
Namun tentu saja, untuk mengubah kuota videomax menjadi kuota reguler membutuhkan beberapa konfigurasi yang harus di terapkan pada aplikasi tersebut. Nah buat sobat yang belum tahu, bagaimana sih cara mencari URL bug Videomax Telkomsel ? Disini saya akan menjelaskan metode yang mudah untuk sobat mencari url bug tersebut. Sobat bisa mecari mencari url bug disini, silahkan simak artikel ini Cara Setting Anonytun Videomax Telkomsel lengkap disertai dengan URL bug yang masih aktif.
Cara Setting Anonytun Videomax Telkomsel Terbaru Lengkap Dengan URL Bug
1. Jika sobat belum menginstall aplikasi anonytun di ponsel android sobat, maka silahkan sobat install terlebih dahulu melalui Google Play.
2. Setelah Aplikasinya terinstall, sobat bisa langsung menjalankannya. Lalu pada halaman awal, sobat pilih pengaturan Stealth Setting, lalu sesuaikan pengaturannya seperti keterangan dibawah ini :
- Stealth Tunel : Aktif
- Connection Protocol : SSL ( Selain SSL tidak ada yang work untuk mengubah kuota hiburan Telkomsel )
- Connection Port : 443
- Connection Via Parent Proxy : Nonaktif
- Custom TCP/HTT Headers : Nonaktifkan
- Andvanced SSL Setting : Aktif
3. Jika Sudah, Sekarang pilih tombol Edit SSL Setting kemudian ceklis True SSl ( Anti DPI ) dan Spoof Host:Port untuk Spoof Host adalah tempat untuk meletakan URL Bug.
Berikut daftar URL Bug Videomax yang masih Aktif :
- tribenow.tv
- api.tribenow.tv
- viu.com
- prod-in.viu.com
- play.supersoccer.tv
- www.catcthplat.com
Silahkan sobat untuk coba satu-persatu URL bug yang di atas, karena di setiap daerah memiliki URL bug yang berbeda-beda. Lalu untuk Spoof Port masukan kode 443, seperti gambar di bawah ini :
4. Setelah sobat setting seperti keterangan seperti di atas, silahkan sobat pilih save. Lalu kembali ke halaman awal, trus sobat klik Connect.
5. Tunggu sampai tanda connect berubah menjadi connected, jika sudah berubah maka sudah di pastikan konek.
Nah, demikian Artikel Tentang Cara Setting Anonytun Video Max Telkomsel Menjadi Kuota Flash. Semoga artikel ini bermanfaat bagi sobat, dan selamat mencoba.
Baca Juga