-->

Iklan 728x90

Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro


Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro
Mungkin sebagian dari kamu sudah tidak asing dengan istilah doodle. Doodle jika diartikan secara harfiah ke bahasa indonesia berarti "mencoret". Mencoret merupakan hal paling gampang dan mudah di lakukan, dengan media untuk menulis, seperti kertas, pulpen dan pencil, kita dapat menghasilkan sebuah coretan. Kegiatan "mencoret" seperti ini juga sering disebut dengan doodling.

Tapi pada kesempatan kali ini kita akan membuat doodle tidak menggunakan pensil maupun bulpoin, melainkan lebih mudah lagi, yaitu menggunakan aplikasi editor android picsayPro, emang bisa,,??
bisa dong,,, mau tau caranya, simak dan amati tutorial di bawah ini,

yang pertama kita membutuhkan aplikasi yang tentunya yaitu picsayPro, dan mentahan gambar doodle, saya akan memberikan sedikit mentahan gambar doodle bisa download di bawah ini.


Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro

Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro

Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro
Silahkan anda unduh semua bahan-bahan yang di perlukan langsung saja kita mulai tutorialnya.

Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro
  • Yang pertama kita buka picsayPronya, klick get a picture pilih gambar doodle yang anda inginkan, 
  • klick sticker pilih titlle, tulis nama atau kata-kata anda.
  • pilih model huruf yang warna tengahnya putih dan garis tepi warna hitam, pilih atau ganti font yang anda inginkan. 
Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro
  • Setelah anda menulis nama anda, letakan texk sesuai keinginan anda.
  • Tap tekan text nama anda, kemudian pilih effect, pilih blend with background turunkan opacitynya agar mudah dalam pengeditan, klick gambar eraser untuk menghapus bagian text tidak di inginkan. 

Cara Membuat Doodle Art Menggunakan PicsayPro
  • Hapus bagian text yang sedikit menutupi gambar, agar seolah-olah text ada di belakang gambar.
  • Nah kalau menurut anda tulisan sudah selesai, kembalikan opacitynya menjadi 100%, klick centang pojok kanan atas.
  • Kalau menurut anda sudah selesai tinggal save, klick export dan save.
Gimana sobat,,, mudah bukan membuat doodle art menggunakan android, semoga sedikit tutorial dari saya bermanfaat bagi anda, dan terimakasih sudah berkunjunjung di blog sederhana saya, selamat berkarya dan tetap semangArt.


Baca Juga
SHARE

Related Posts

Iklan Tengah Post