-->

Iklan 728x90

Cara Menghapus Background Merubah Foto Menjadi Format Png Menggunakan Android

Dalam postingan kali ini saya akan membuat tutorial menghapus background merubah foto menjadi format png,  caranya sangat mudah, langsung saja simak dan amati.

Cara Menghapus Background Merubah Foto Menjadi Format Png Menggunakan Android

Yang pertama kita membutuhkan aplikasi bacground eraser bisa download di sini 


Kalau sudah di download, buka aplikasinya, klick load photo untuk memasukan photo yang akan anda hapus backgroundnya.

Cara Menghapus Background Merubah Foto Menjadi Format Png Menggunakan Android

Pilih dan crop photo sesuai yang anda inginkan, klick done. 


Tahap selanjutnya, yaitu tahap penghapusan background, dalam aplikasi ini ada dua pilihan, yaitu mode auto dan mode manual, kalau background lebih dari dua atau tiga warna bisa menggunakan mode manual, tapi kalau background hanya ada satu warna, lebih baik menggunakan mode auto, cukup kita mengarahkan cursor pada background yang akan kita hapus, maka secara otomatis background akan terhapus, kemudian klick done.

Cara Menghapus Background Merubah Foto Menjadi Format Png Menggunakan Android

Tahap selanjutnya untuk merapikan sisa-sisa background yang belum terhapus pilih angka 1 2 atau 3, untuk mendapatkan hasil yang maximal, kalau menurut anda terasa sudah pas, klick save untuk menyimpan. dan selsai. 

Bagai mana mudah bukan Cara Menghapus Background Merubah Foto Menjadi Format Png Menggunakan Android.

Semoga bermanfaat, dan terimakasih sudah berkunjung di blog sederhana saya.
Baca Juga
SHARE

Related Posts

Iklan Tengah Post